Corporate Meeting
Communicate Clearly
Layanan Rapat Perusahaan
Dewasa ini, ketika seluruh tim dalam perusahaan seringkali memiliki jadwal meeting berlebihan, penting bagi perusahaan untuk mengatur tempo dengan mengatur rapat perusahaan secara bijak dan efektif. Misalnya, sebelum memutuskan untuk mengumpulkan semua orang untuk rapat tertentu, tanyakan pada diri Anda apakah informasi yang ingin Anda bagikan akan sama bermanfaatnya melalui email atau obrolan secara langsung.
Jika pertemuan langsung menjadi pilihan terbaik, maka gunakan layanan kami untuk menjadikannya lebih maksimal.
Secara umum, setiap perusahaan pasti memiliki pertemuan-pertemuan dengan berbagai macam skala maupun jenis audience. Dari setiap jenis pertemuan, hal yang terpenting adalah berjalannya proses meeting untuk mendapatkan hasil sesuai objective.
Terlepas meeting dapat dilaksanakan secara formal dan elegan, ide meeting yang unik dan kreatif bisa juga kamu dapatkan dengan kami. Karena kami percaya, acara rapat perusahaan juga dapat dilakukan dengan cara yang lebih menyenangkan tanpa mengurangi esensi.
Beberapa jenis acara Rapat Perusahaan yang dapat kami kelola seperti :
- Kick Off Meetings
- Annual Meetings
- Board of Directors Meetings
- Shareholders Meetings
- Board Committee Meetings
Video Layanan Rapat Perusahaan
What We Will Do?
Dengan sentuhan kreativitas, kami dapat mengubah rapat perusahaan dari sekadar acara biasa menjadi kesempatan terbaik untuk berkomunikasi dengan efektif bagi audience yang hadir.
Set Clear Goals
Communicate Clearly
Engaging Agenda
How We Do?
Kami paham bahwa Rapat Perusahaan ini adalah momen strategis bagi semua stakeholder yang terlibat. Momen spesial, tentunya membutuhkan cara yang istimewa. Pelajari bagaimana kami mentransformasi acara yang dianggap biasa, menjadi acara yang luar biasa.
Menyelaraskan Tujuan
Menyelaraskan tujuan dengan rencana pelaksanaan merupakan fokus utama bagi kami. Apapun tujuan dari event kamu, kami turunkan dengan apik dan detail atas apa yang peserta akan alami.
Apa yang peserta lakukan, apa yang mereka lihat, mereka dengar dan mereka rasakan, kami buat selaras dengan tujuan.
Komunikasikan Dengan Jelas
Apapun skala maupun jenis rapat perusahaan yang dilaksanakan, jadikan momen ini untuk melakukan diskusi yang efektif bagi peserta yang terlibat. Alur jalannya acara yang tersusun rapih, bentuk materi komunikasi yang tepat, dukungan teknis yang optimal, akan menjadikan event meeting kamu berjalan dengan maksimal.
Sentuhan Kreatif
Menyisipkan sentuhan kreatif dalam rapat perusahaan, dengan tanpa mengurangi esensi dan hasil yang diharapkan adalah nilai tambah yang dapat kami lakukan. Jadikan momen pertemuan perusahaan sebagai peristiwa yang menyenangkan melalui aktivitas yang memecah kebuntuan dan mendorong peserta untuk terus berpartisipasi aktif dalam setiap sesi.
Kenapa memilih Duage
sebagai Corporate Event Organizer kamu?
Helpful Minded
Kami hadir untuk membantu kamu.
Ceritakan ide impian kamu, dan kami akan membantu untuk mewujudkannya. Tinggalkan proses event penuh hectic dan drama yang mungkin pernah kamu alami, dan segera beralih ke Duage Management.
Creative Thinker
Sebagai Corporate Event Organizer, proses kreatif adalah nafas kami.
Rasakan sentuhan kreatif maupun inovasi teknologi terbaru dalam setiap aspek event anniversary perusahaan yang kami sajikan. Butuh ide?, no problem. Lihat ragam konsep yang kami miliki, atau kita bisa berdiskusi seru untuk merancangnya bersama-sama.
Solid Team Work
Teambuilding specialist adalah identitas kami
Sebagai team specialist, kerjasama team yang solid adalah kerangka dasar kami dalam membangun Team Event Duage.
Dengan ragam latar belakang kru yang terspesialisasi serta alur proses kerja yang terstruktur dan jelas, kamu pun mulai bisa tidur dengan nyenyak. Biarkan tim kami yang mengurus segalanya.
Professional & Experienced
1 Dekade pengalaman dan dedikasi
Dengan pengalaman, gairah kerja dan dedikasi tinggi dalam industri corporate event menjadikan kami top of mind event organizer dari ragam perusahaan top ataupun instansi Indonesia.
Biarkan rekam jejak kami yang berkata, karena kami memahami reputasi dan karir kamu menjadi pertaruhannya.
Working With Fun
Yes. We all doing it with fun. So you are!!. 🙂
Happy Clients
Lebih dari 1 dekade Duage Management telah memfasilitasi pelaksanaan aneka acara berbagai perusahaan dari skala kecil hingga Top Company di Indonesia.
Pemahaman atas teori dan aplikasi praktis atas group dynamics dan organizational behaviour yang dikombinasikan dengan konsep dan tema unik serta kekuatan project management yang solid dalam merancang event, menjadikan Duage sebagai corporate event organizer pilihan utama bagi mereka.
400+
Projects
And still growing 🙂
Happy Worker, Solid Team Work

Yuk, segera konsultasikan kebutuhan event Rapat Perusahaan kamu dengan kami sekarang. Kapan lagi bisa bikin event buat kantor yang bebas khawatir 🙂
PT. Duage Management Indonesia
Jl. Merak No.19, Perumahan Cipinang Indah, Duren Sawit
Jakarta Timur 13430
Mail : sales@duage.id
Admin Sales : Usma
0811-1296-626
Get Closer
Last Event
-
IFG HC Summit 2023
Indonesia Financial Group (IFG) mengadakan Rapat Koordinasi Terbatas (Rakortas) pada 28 – 29 Juli 2023 di Ballroom Adhiwangsa 2,...
-
Kick Off Meeting Budaya Kerja – AKHLAK IFG 2023
Di usianya yang masih tergolong muda, implementasi core values AKHLAK dan budaya kerja dalam tubuh IFG menjadi hal yang...
-
Town Hall Meeting & Employee Engagement PBAS 2023
Patra Badak Arun Solusi (PBAS) membuka awal tahun baru 2023 dengan menggelar Town Hall Meeting (THM) dan Employee Engagement...
-
IFG – Legal Sharing Session Januari 2022
Indonesia Financial Group (IFG) mengadakan Legal sharing session secara hybrid pada 27 Januari 2022 di Financial Hall, Gedung Graha...